Sains Sosial

Sains Sosial

Organisasi Persatuan Ahli: Pengertian, Ciri-ciri, dan Tugasnya

Organisasi persatuan ahli adalah suatu wadah atau lembaga yang dibentuk oleh sekelompok profesional yang memiliki keterampilan, pengetahuan, dan minat di bidang tertentu. Organisasi ini bertujuan untuk memfasilitasi komunikasi, pengembangan profesional, serta kerja sama antara para anggotanya, sambil mempromosikan standar dan etika kerja yang tinggi.

Organisasi Persatuan Ahli: Pengertian, Ciri-ciri, dan Tugasnya Read Post »

blank
Sains Sosial

Evidence-Based Knowledge Management (EBKM) atau Manajemen Pengetahuan Berbasis Bukti: Pendekatan Terhadap Optimalisasi Pengetahuan di Organisasi

Salah satu pendekatan yang semakin populer adalah manajemen pengetahuan berbasis bukti (evidence-based knowledge management). Pendekatan ini mengutamakan penggunaan bukti dan data yang valid untuk membuat keputusan terkait pengetahuan dalam organisasi.

Evidence-Based Knowledge Management (EBKM) atau Manajemen Pengetahuan Berbasis Bukti: Pendekatan Terhadap Optimalisasi Pengetahuan di Organisasi Read Post »

blank
Sains Sosial

Pentingnya Manajemen Hubungan Pelanggan (CRM) Bagi Pemasaran

Manajemen hubungan pelanggan atau CRM (Customer Relationship Management) merupakan suatu strategi bisnis yang bertujuan untuk meningkatkan interaksi antara perusahaan dan konsumen. Hal ini termasuk dalam upaya menarik minat calon pelanggan terhadap produk yang ditawarkan serta mempertahankan pelanggan yang sudah ada.

Pentingnya Manajemen Hubungan Pelanggan (CRM) Bagi Pemasaran Read Post »

blank
Sains Sosial

Mengenal Cherrypicking, Kesesatan Logika yang Menjadi Jalan Ninja Akun Anonim

Jika ditinjau dari sejarahnya istilah cherry picking muncul dari analogi kebiasaan petani yang memilih buah cherry yang paling bagus dari tumpukan buah cherry dan menjadikannya sebagai bukti untuk menyatakan bahwa keseluruhan hasil panennya memiliki kondisi yang sama baiknya.

Mengenal Cherrypicking, Kesesatan Logika yang Menjadi Jalan Ninja Akun Anonim Read Post »