Author name: Reza Ro'isatul Umma

Alumni S1 Kimia ITB. Tertarik dengan isu-isu kesehatan masyarakat, inovasi dalam bidang kimia, lingkungan, farmasi, dan sesekali suka bahas tentang psikologi.

Reza Ro'isatul Umma
Bio-fuel-jet
Teknologi

Inovasi Bio-Jet Fuel dari Minyak Kelapa: Masa Depan Energi Berkelanjutan untuk Sektor Penerbangan

Di antara banyak bahan baku potensial untuk bio-jet fuel, minyak kelapa menonjol sebagai solusi yang menjanjikan, terutama di negara tropis seperti Indonesia. Dengan ketersediaannya yang melimpah dan sifat kimianya yang unik, minyak kelapa bukan hanya sekadar bahan masakan, tetapi juga kandidat utama untuk menggerakkan pesawat masa depan.

Inovasi Bio-Jet Fuel dari Minyak Kelapa: Masa Depan Energi Berkelanjutan untuk Sektor Penerbangan Read Post »

Peatland
Lingkungan

Lahan Gambut Indonesia: Penjaga Karbon, Biodiversitas, dan Harapan Dunia

Pengelolaan lahan gambut menjadi isu penting dalam diskusi lingkungan, dengan banyak permasalahan yang timbul akibat konversi lahan untuk pertanian dan perkebunan. Aktivitas ini dapat mengurangi peran gambut sebagai penyangga iklim. Selain itu, praktik pembakaran lahan untuk membuka area sering kali menjadi penyebab utama kabut asap di beberapa wilayah.

Lahan Gambut Indonesia: Penjaga Karbon, Biodiversitas, dan Harapan Dunia Read Post »

Lingkungan

Sorgum Lokal sebagai Pangan Alternatif: Bioprospeksi Tanaman Strategis untuk Menghadapi Krisis Iklim

Bioprospeksi sorgum—penelitian untuk mengeksplorasi dan memanfaatkan potensi genetiknya—tidak hanya membuka peluang pangan alternatif tetapi juga memberdayakan masyarakat lokal dan menghidupkan kembali nilai budaya pangan nusantara. Bisakah sorgum menjadi pilar ketahanan pangan masa depan? Mari kita telusuri lebih jauh melalui artikel  berikut.

Sorgum Lokal sebagai Pangan Alternatif: Bioprospeksi Tanaman Strategis untuk Menghadapi Krisis Iklim Read Post »

Scroll to Top